ACARA TV & FILM TAK TERBATAS
Masuk

Heartstopper

Di serial kisah menuju dewasa ini, Charlie dan Nick melewati kehidupan sekolah dan cinta masa muda saat menemukan bahwa hubungan mereka ternyata lebih dari sekadar teman.
Dibintangi:Kit Connor, Joe Locke, William Gao
Kreator:Alice Oseman
Tonton semua yang kamu mau.

Teman-Teman Terbaikmu Kembali Tanggal 3 Oktober

Drama remaja penuai pujian ini meraih banyak Emmy Anak & Keluarga, termasuk di akting dan keunggulan secara keseluruhan.

Video

Heartstopper

Episode

Heartstopper

  1. Tonton Bertemu. Episode 1 Season 1.

    Terjebak dalam hubungan rahasia, Charlie yang pemalu jatuh hati kepada Nick, bintang rugbi populer sekolah, dan bergabung dengan tim, tidak sesuai saran teman-temannya.

  2. Tonton Gebetan. Episode 2 Season 1.

    Elle berjuang untuk menyesuaikan diri di sekolah baru sementara Charlie dan Tao yakin Nick adalah heteroseksual. Nick mulai mempertanyakan perasaan asing yang ia alami.

  3. Tonton Ciuman. Episode 3 Season 1.

    Percikan asmara menyala di pesta ulang tahun. Di sana, Tara bercerita kepada Nick. Terinspirasi, Nick berbagi perasaannya dengan Charlie dan mereka jadi makin dekat.

  4. Tonton Rahasia. Episode 4 Season 1.

    Charlie dan Nick setuju untuk merahasiakan hubungan mereka di sekolah sementara Nick berpikir keras. Teman Nick, Imogen, mengajaknya berkencan.

  5. Tonton Teman. Episode 5 Season 1.

    Nick harus memutuskan untuk melewatkan kencannya dengan Imogen demi ulang tahun Charlie. Tao bersumpah melindungi Charlie dari Nick dan teman-teman rugbinya yang kasar.

  6. Tonton Perempuan. Episode 6 Season 1.

    Tara meresmikan hubungannya di media sosial, tetapi ia tidak siap menerima berbagai efek sampingnya. Teman-temannya berusaha menjodohkan Elle dengan Tao.

  7. Tonton Perundung. Episode 7 Season 1.

    Setelah Nick dan Tao berkelahi dengan Harry, Charlie khawatir dirinya membuat kehidupan Nick jadi terlalu sulit dan meregangkan persahabatannya dengan Tao.

  8. Tonton Pacar. Episode 8 Season 1.

    Saat sekolah khusus laki-laki dan perempuan bertemu untuk Hari Olahraga, Charlie hampir memutuskan Nick sementara Elle dan Tao berbagi momen spesial.

  1. Tonton Melela. Episode 1 Season 2.

    Saat hubungannya dengan Charlie makin matang, Nick mempertimbangkan jujur kepada Imogen. Namun, itu jauh lebih sulit daripada yang ia duga. Elle mencoba menggoda Tao.

  2. Tonton Keluarga. Episode 2 Season 2.

    Setelah nilai Charlie merosot, orang tua Charlie memperketat aturan. Tao cemburu saat Elle mendapatkan teman baru. Kakak laki-laki Nick mengganggu privasinya.

  3. Tonton Janji. Episode 3 Season 2.

    Nick mencoba terbuka kepada rekan-rekan satu timnya di pesta api unggun setelah ujian. Tao merencanakan kencan sempurna. Hubungan antara Tara dan Darcy menjadi canggung.

  4. Tonton Tantangan. Episode 4 Season 2.

    Saat karyawisata sekolah ke Paris, Nick dan Charlie berusaha merahasiakan hubungan mereka. Elle dan Tao bertemu kembali di sebuah museum. Imogen melawan Ben.

  5. Tonton Panas. Episode 5 Season 2.

    Rumor menyebar saat Charlie terbangun dengan sesuatu di lehernya. Tur kelompok ke tempat wisata paling terkenal di kota mengungkap lebih dari satu rahasia besar.

  6. Tonton Jujur atau Terima Tantangan. Episode 6 Season 2.

    Di hari terakhir mereka di Paris, Nick memperkenalkan Charlie kepada ayahnya. Elle dan Tao meresmikan hubungan mereka. Kebenaran terungkap di pesta yang penuh kejutan.

  7. Tonton Menyesal. Episode 7 Season 2.

    Elle menyembunyikan berita besar, Ben menekan Charlie agar memaafkannya, dan Isaac membuka diri kepada James. Nick mengundang Charlie ke makan malam keluarga yang tegang.

  8. Tonton Sempurna. Episode 8 Season 2.

    Geng berkumpul untuk menghadiri sebuah pesta berkesan dengan tema yang pas: "Musim Panas Cinta". Namun, dengan hilangnya sosok penting... pesta itu terasa tidak lengkap.

Selengkapnya

Tonton offline
Download dan tonton di mana pun kamu berada.
Acara ini...
Meluluhkan Hati, Mengharukan, Romantis
Tentang Heartstopper
Pergilah ke balik layar dan pelajari selengkapnya di Tudum.com
Pemeran
Kit ConnorJoe LockeWilliam GaoYasmin FinneyCorinna BrownKizzy EdgellTobie DonovanJenny WalserLeila KhanRhea NorwoodSebastian CroftCormac Hyde-CorrinChetna PandyaFisayo AkinadeNima TaleghaniOlivia Colman

Lainnya Seperti Ini

Segera Hadir