Five Vi Ingin Menikah Lagi

Penulis: Editor KapanLagi.com

Diterbitkan:

Perjalanan kisah cinta Five Vi sarat dengan kerikil dan jalan berliku. Ia pernah mengecap getinya perceraian. Namun hal itu tak membuatnya trauma dengan pernikahan. Pemilik nama asli Vivi Rahmawati inipun ingin segera naik pelaminan lagi. Simak selengkapnya hanya di KapanLagi!

VIDEO TERBARU